Advertisement
Realme Book Dikenalkan Hari Ini, Ini Spesifikasinya
Realme Book / Realme
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Realme Indonesia akan memperkenalkan secara resmi laptop Realme Book, bersamaan dengan realme 9 4G dan realme 9 Pro Free Fire Limited Edition, Kamis (14/4/2022) siang.
Realme Book menggunakan prosesor 11th Gen Intel Core i5-11320H serta Dual-fan Liquid Cooling System pertama di segmen harganya. RAM-nya diperkirakan 8 GB dan SSD 512 GB. Kartu grafik Intel Iris XE, serta sudah menggunakan Windows 11.
Advertisement
Realme Book juga dilengkapi layar 14 inci, 2K Full Vision Display (2160x1440 piksel) dengan rasio 3:2 dan 90% screen-to-body ratio. Sedangkan dari segi audio, Realme Book didukung Harman dual speakers dan Realme Book ini akan dibekali 1 selot USB dan 4 selot Thunderbolt 4 (Type-C).
Realme Book juga dibekali sensor sidik jari, kamera 720P HD, baterai hingga 12 jam, serta 65W super-fast charge. Bodi Realme Book terbauat dari metalik, dengan ketebalan 14.9mm dan berat hanya 1.47Kg.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Yaqut Resmi Jadi Tersangka Kasus Kuota Haji, Segini Daftar Kekayaannya
Advertisement
Destinasi Favorit Terbaru di Sleman, Tebing Breksi Geser HeHa Forest
Advertisement
Berita Populer
- Progres Jalan Kelok 23 Bantul-Gunungkidul Capai 88,58 Persen
- 10 Gedung Koperasi Desa Merah Putih Gunungkidul Mulai Dibangun
- Wisata Wellness DIY Kian Diminati, Dukung Quality Tourism 2026
- Tol Jogja-Solo Ruas Trihanggo-Sleman Ditarget Rampung Juli
- TMII Revitalisasi Anjungan DIY, Sultan Dorong Penguatan Promosi
Advertisement
Advertisement



