Advertisement
Teknologi Terbaru Honda Ini Bisa Mengurangi Tabrakan di Persimpangan Jalan

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA- Teknologi terus dikembangkan oleh rodusen otomotif Honda. Terkini, mereka mengembangkan sistem yang disebut ‘Smart Intersection’. Teknologi ini dirancang untuk mengurangi angka kecelakaan yang terjadi di persimpangan jalan.
Kehadiran teknologi ini sebenarnya untuk mengatasi keterbatasan sensor kendaraan on-board dalam mengurangi resiko tabrakan. Data yang ada menunjukan, sekitar 40% jumlah kecelakaan terjadi di persimpangan. Dan menyumbang 20% dari 35.000 angka kematian setiap tahun di Amerika Serikat.
Advertisement
"Honda percaya bahwa teknologi ini adalah komponen penting dari ekosistem transportasi yang lebih aman," kata Ted Klaus, Wakil Presiden Divisi Penelitian Strategis di Honda R & D Americas, dikutip dari Carcoops, Senin (8/10/2018).
Dengan menggunakan sistem ‘Smart Intersection’, kamera yang terpasang di persimpangan jalan akan di kombinasikan dengan teknologi milik Honda. Dengan begitu pengendara dapat melihat tampilan dari berbagai sisi jalan yang ditampilkan pada sistem infotaiment pada kabin.
Dimana sistem ini akan melibatkan empat kamera yang terpasang di atas lampu lalu lintas. Sedangkan tampilan video akan menangkap kendaraan dan pejalan kaki hingga jarak 300 meter.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : suara.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Mantan Menkominfo Budi Arie Bantah Terima 50 Persen dari Perlindungan Judi Online
Advertisement

Berikut Sejumlah Destinasi Wisata Berbasis Pedesaan di Bantul
Advertisement
Berita Populer
- UNY Siapkan 4 Arena Pertandingan untuk Dukung Kesuksesan Porda Gunungkidul
- Rekanan Diputus Kontrak, Pembangunan Gedung SMPN 2 Mlati Tetap Berlanjut
- Siswa SMKN 2 Pengasih Pentaskan Teater Aku Ora Mateni Sopo-sopo!
- Jogja Disability Arts Perjuangkan Seniman Difabel Jadi Subjek di Ruang Seni
- Sepeda Gembira Kesiapsiagaan Bencana Berangsung Meriah di Mandala Krida Jogja, Jadi Sarana Edukasi Kebencanaan
Advertisement