Advertisement
Berbagai Material Selimut Mobil yang Bisa Anda Pilih

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Material sangat menentukan bagaimana kualitas selimut mobil mampu melindungi kendaraan Anda. Sebab, setiap material selimut mobil memiliki plus dan minus. Di bawah ini beberapa material terbaik yang bisa Anda pertimbangkan sebelum membeli selimut mobil :
- PVC
Material berbahan PVC unggul melindungi mobil dari cuaca ekstrem seperti panas dan anti air. Tapi ingat, Anda harus hati-hati karena bahannya cukup kasar, jika tidak hati-hati akan merusak cat mobil Anda. Untuk harga, biasanya selimut mobil bahan ini lebih mahal dari selimut mobil bahan lainnya.
Advertisement
- Parasut
Material selimut mobil dari parasut biasa dijual murah. Bahkan paling murah. Sebab, tingkat ketebalannya paling tipis. Selimut mobil parasut hanya cocok untuk melindungi mobil dari debu. Jika tidak hati-hati dalam memasangnya, selimut mobil ini akan mudah terhempas angin.
- Milky
Material selimut mobil dari milky cukup baik. Hanya saja, mudah luntur. Jadi bagi Anda yang ingin membeli selimut mobil material Milky agar lebih hati-hati.
-Taslan
Di atas bahan milky, terdapat selimut mobil dengan bahan taslan. Dibandingkan milky, material ini tidak gampang luntur. Soal harga, memang lebih diatas milky.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Kirim Kapal Bantu Rumah Sakit ke Gaza, Prabowo Dekati Menhan Mesir
Advertisement

Jelang Natal Saatnya Wisata Ziarah ke Goa Maria Tritis di Gunungkidul, Ini Rute dan Sejarahnya
Advertisement
Berita Populer
- Hari Ini Sejumlah Wilayah di Jogja dan Kulonprogo Mati Lampu
- Prakiraan Cuaca, Seluruh Wilayah DIY Hujan Ringan dan Sedang di Malam Hari
- Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Jumat 24 November 2023
- Jadwal KRL Solo Jogja 24 November 2023, Keberangkatan dari Stasiun Palur
- Simak Jadwal KA Bandara YIA Reguler 24 November 2023
Advertisement
Advertisement