Advertisement
POCO Segera Luncurkan POCO C40?
POCO M4 Pro / Instagram
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Pabrikan ponsel asal China, POCO dikabarkan tengah mempersiapkan produk terbarunya, POCO C40. Ponsel ini tidak hanya dibekali layar 6.71 inci dari LCD, tapi juga menggunakan teknologi HD+.
Dikutip dari GSM Arena, kamera depan dari POCO C40 ini mengusung desain waterdrop, alias masih menempel di bezel dan dilengkapi dengan pemindai sidik jari di bagian belakang ponsel.
Advertisement
Adapun spesifikasi dari kamera yang disematkan pada POCO C40 adalah kamera utama 13 MP dan kamera depth 2 MP. POCO C40 juga dilengkapi dengan baterainya 6.000 mAh dengan pengisian daya 18W.
Untuk chipsetnya, POCO C40 menggunakan JR510 dengan 4 core dengan kecepatan 2 GHz, dan 4 core lainnya 1.5 GHz. Adapun untuk kapasitas ponsel yang ditawarkan, sejauh ini ada 3/32 GB dan 4/64 GB, dengan pilihan warna hitam, kuning, dan hijau.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Museum Iptek Hainan Dibuka, Tawarkan Wisata Sains Imersif
Advertisement
Berita Populer
- PKL Dilarang Berjualan di Alun-Alun Wonosari, Pemkab Sediakan 2 Lokasi
- Tanpa Dana Negara, Bedah Rumah Pemkot Jogja Tetap Jalan di 2026
- Cuaca Ekstrem Rusak 137 Rumah di Sleman, Kerugian Capai Rp261,9 Juta
- Aksi Pencurian di Baciro Gagal, Warga dan Polisi Tempuh Jalur Mediasi
- BMKG Ingatkan Hujan Lebat Masih Mengintai DIY hingga 21 Januari 2026
Advertisement
Advertisement




