Advertisement
Incar Pasar VW Golf & Ford Focus, Peugeot Luncurkan All-New 308?

Advertisement
[caption id="attachment_405931" align="alignleft" width="370"]http://www.harianjogja.com/baca/2013/05/13/incar-pasar-vw-golf-ford-focus-peugeot-luncurkan-all-new-308-405930/308_1305sty004" rel="attachment wp-att-405931">http://images.harianjogja.com/2013/05/308_1305STY004-370x245.jpg" alt="" width="370" height="245" /> Peugeot All-New 308/Autocar[/caption]
PARIS-Pabrikan mobil asal Prancis, Peugeot mulai berencana merebut pangsa pasar Volkswagen Golf dan Ford Focus. Meski belum merilis secara resmi spesifikasinya, namun sejumlah media otomotif Eropa telah mulai menguaknya.
Advertisement
Seperti diwartakan Autocar, Senin (13/5/2013), andalan Peugeot itu adalah All-New 308. Agar bisa bersaing dengan dua kompetitornya tersebut, Peugeot dikabarkan telah melakukan beberapa perombakan.
All-New 308 memiliki sisi Panjang 4,25 meter dan tinggi 1,46 meter. Sementara perubahan lain yang terlihat diantaranya dudukan dan kap mesin yang dibuat lebih rendah.
Adapun dari segi bobot, model ini diklaim lebih ringan 140 kg dibanding pendahulunya. Selain itu, emisi gas buang juga berkurang, hanya 85 gram/ km, terendah dibanding model Peugeot lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- TikTok Shop segera Buka Kembali, Kementerian BUMN Minta Utamakan Produk UMKM
- Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris Pekan Ini: Newcastle vs MU, City vs Spurs
- Hasil Perempat Final India International 2023: Alwi Setop, Dejan/Gloria Lanjut
- Cek Lokasi Layanan Samsat Keliling Karanganyar Sabtu 2 Desember 2023
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement

Jelang Natal Saatnya Wisata Ziarah ke Goa Maria Tritis di Gunungkidul, Ini Rute dan Sejarahnya
Advertisement
Berita Populer
- Tak Patuhi Aturan Penyaluran BBM Bersubsidi, Pertamina Bakal Beri Sanksi SPBU di Jateng dan DIY
- Per 1 Desember 2023, Akses Penumpang KA Bandara YIA di Stasiun Tugu Pindah ke Sisi Barat
- 883 Ribu Kendaraan Diperkirakan Masuk Jogja di Libur Nataru, Ini Langkah Dishub DIY
- Modus Korupsi Kasir BUKP di Bantul: Tak Setorkan Angsuran Nasabah hingga Membuat Bank dalam Bank
- Berharap Wisata Jogja di Akhir Tahun Tak Terdampak Hirup Pikuk Kampanye
Advertisement
Advertisement