Advertisement
Toyota Rombak Jajaran Eksekutif di Amerika Utara
Papan reklame Toyota dan Lexus di Moscow, Rusia, 8 Juli 2016. - Reuters
Advertisement
Harianjogja.com, TOKYO—Toyota Motor Corp mengatakan pada Jumat (30/11/2018) akan mengubah tiga eksekutif manajemen. Perombakan ini juga akan melibatkan orang-orang baru dan mengocok peran saat ini di seluruh perusahaan.
Sebagai bagian dari perubahan, Chris Reynolds akan menjadi kepala administrasi untuk operasi Amerika Utara dan saat ini adalah wakil presiden eksekutif unit Amerika Utara. Tetsuo Ogawa, pejabat pengelola senior di unit, akan menjadi Chief Operating Officer untuk operasi Amerika Utara.
Advertisement
Produsen mobil terbesar Jepang membukukan lonjakan laba kuartalan awal bulan ini di belakang pertumbuhan penjualan di Asia dan Eropa, sementara profitabilitas di sebagian besar pasar utamanya termasuk Amerika Utara membaik.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Dua Perkara Menjerat Sudewo, KPK Bongkar Dugaan Pemerasan Desa
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Puluhan Dapur MBG Bantul Belum Kantongi SLHS, Ini Rinciannya
- Relokasi ke Pasar Terban, Pedagang Jalan Sudirman Minta Dialog Ulang
- Kementerian Hukum Hadirkan Posbakum Masuk Kelurahan
- Nelayan Gunungkidul Minta SPBU Khusus demi Pangkas Biaya Melaut
- BPPTKG Teliti Tanah Ambles di Panggang, Warga Diminta Waspada
Advertisement
Advertisement



