Advertisement
Hari Ini, Google Doodle Kenang Wartawati Pertama RI Roehana Koeddoes

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA – Google Doodle pada hari ini, Senin (8/11/2021) mengenang wartawati pertama di RI Roehana Koeddoes.
Roehanna dinobatkan sebagai pahlawan nasional pada 2019. Roehana Koeddoes adalah wartawati pertama Indonesia. Pada 1911, dia mendirikan sekolah Kerajinan Amai Setia di Koto Gadang.
Advertisement
PROMOTED: Dari Garasi Rumahan, Kini Berhasil Perkenalkan Kopi Khas Indonesia di Kancah Internasional
Selain aktif di bidang pendidikan yang disenanginya, Roehana menulis di surat kabar perempuan, Poetri Hindia.
BACA JUGA : Terbongkar! Google Ternyata Bagikan Data ke Pemerintah
Roehana lahir pada 20 Desember 1884, Koto Gadang, Agam Sumatra Barat. Dia meninggal pada 17 Agustus 1972 di Jakarta.
Roehana adalah saudara dari Sutan Syahrir, tokoh nasional Indonesia yang memiliki peran vital dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
Pasca-proklamasi kemerdekaan, Sutan Sjahrir dikenal sebagai ujung tombak perjuangan diplomasi Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Berita Pilihan
Advertisement

Garuda Indonesia Buka Opsi Penggunaan Jilbab untuk Pramugari
Advertisement

Sungai Ini Punya Air Super Jernih, Hingga Perahu yang Melintas Seperti Melayang di Udara
Advertisement
Berita Populer
- PAC PDIP Ngampilan Santuni Anak Yatim Piatu
- Gencarkan Program Gratis Sehati, KUA Bantul Tak Mau Produk Tanpa Logo Halal Merugi
- Pemda DIY Selidiki Penyebab Kelangkaan Minyakita
- 226 Km Lebih Jalan Provinsi DIY Rusak, Kerusakan Berat Paling Banyak di Bantul
- 290.400 Warga di DIY Telah Menerima Kartu Prakerja
Advertisement
Advertisement