Advertisement
Ingin Laptop Awet, Jangan Lakukan Hal Ini
Ilustrasi. - Ist/Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Memiliki laptop awet adalah keinginan setiap orang. Agar hal itu bisa terealisasi, sebaiknya Anda mulai mengurangi hal sepele yang sebenarnya justru membuat laptop Anda tidak berumur panjang.
Berikut tips agar laptop awet :
Advertisement
- Baterai
Baterai laptop yang terlau sering dibiarkan habis total akan memperpendek umur baterai tersebut. Untuk itu, jangan sampai baterai Anda dibiarkan habis total karena akan menyebabkan baterai bocor.
- Tidak meletakkan benda berat di atas laptop
Meletakkan benda berat di atas laptop akan merusak LCD dan beberapa komponen laptop Anda.
- Tidak mengoperasionalkan laptop di atas kasur
Mengoperasionalkan laptop di atas kasur sebenarnya tidak dianjurkan. Sebab, akan merusak suhu dan sirkulasi udara di laptop.
- Rutin bersihkan keyboard
Rutin membersihkan keyboard akan memperlama umur dari komponen di laptop. Utamanya keyboard laptop Anda.
- Tidak instal antivirus berlebihan
Antivirus berlebihan akan membuat kinerja laptop berat. Untuk itu sebisa mungkin jangan terlalu banyak menginstal antivirus di laptop Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal SIM Corner Jogja 21 Januari 2026, Perpanjangan SIM di Mal
- Bus KSPN Sinar Jaya Layani Rute Jogja-Parangtritis dan Baron
- Labuhan Merapi 2026 Jadi Magnet Wisata Budaya di Lereng Gunung Merapi
- Rute Trans Jogja, Ini Daftar Lengkap 15 Jalur Aktif Saat Ini
- Libur Isra Mikraj 2026, Kunjungan Wisata Bantul Tembus 22.798 Orang
Advertisement
Advertisement




