Advertisement
Redmi A58 2022 TV Dibanderol Rp3,5 Juta

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Pabrikan teknologi asal China, Xiaomi telah meluncurkan Redmi A58 2022 TV di China. TV pintar dengan layar 58 inci dan beresolusi 4K ini dibanderol Rp3,5 juta.
Redmi A58 2022 TV juga dielangkapi prosesor quad-core dengan RAM 1,5GB, serta memori 8GB. Redmi A58 2022 TV juga dilengkapi dua speaker 10W.
Advertisement
Redmi A58 2022 TV dibekali dua port USB, dua antarmuka HDMI, AV, dan kabel jaringan dan WiFi 2.4GHz single-band. Televisi pintar ini juga bisa dihubungkan dengan ponsel pintar, notebook, dan perangkat lunak pihak ketiga.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Gizmochina
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Berita Pilihan
Advertisement

DPR Sentil Kinerja BPKH terkait Usulan Kenaikan Biaya Haji
Advertisement

Menengok Lava Bantal, Destinasi yang Dahulu Hanya Jadi Objek Penelitian Mahasiswa
Advertisement
Berita Populer
- Jalan Godean & Kaliurang Terpadat di Sleman, Jalan Wates Paling Banyak Kecelakaan
- Kasus Menurun, Covid-19 di Kulonprogo Banyak Ditemukan Pada Lansia
- Gunungkidul Bangun Pos Damkar di Karangmojo Senilai Rp700 Juta
- Lagi-Lagi Karena Andalkan Google Map, Truk Terguling di Cinomati
- Butuh Modal Nikah, Warga Imogiri Nekat Curi Mesin Diesel
Advertisement
Advertisement