Advertisement
Teknik Melibas Kemacetan di Tanjakan yang Curam

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Melalui tanjakan curam dan dalam kondisi macet dengan menggunakan mobil memang tidak mudah. Apalagi Anda adalah pengemudi pemula. Jika salah injak, bisa saja mobil mundur dan menabrak mobil di belakangnya.
Berikut teknik cara mengemudi mobil di tanjakan dan macet :
Advertisement
Rem Tangan
- Injak pedal kopling secara full dengan kaki kiri
- Kaki kanan bersiaga menginjak pedal gas dan tangan kiri bersiap mengendalikan tuas rem tangan
- Rem tangan ditarik dan injak pedal kopling hingga mobil tertahan di tanjakan. Biarkan mesin tetap hidup dan dalam posisi gigi 1.
- Tekan lock pada tuas rem tangan dan secara perlahan turunkan rem tangan saat hendak akan jalan.
- Injak pedal gas hingga sekitar 2000 RPM disertai mengangkat kopling hingga posisi setengah dan Anda harus menjaga RPM mesin di atas 2000 RPM dengan kecepatan mobil yang tidak terlampau tinggi
- Angkat tuas rem tangan dan injak pedal kopling kembali.
Pedal Rem
- Injak kopling dengan kaki kiri dan injak pedal rem dengan kaki kanan saat mobil berhenti di tanjakan.
- Pindahkan kaki kanan ke pedal gas dan tekan hingga 2.000 RPM, di saat bersamaan angkat pedal kopling pada posisi setengah agar mobil tidak mundur ke belakang
Pedal Rem dan Kopling Bersamaan
- Injak dua pedal sekaligus, yakni pedal rem dan kopling menggunakan kaki kiri saat mobil berhenti di tanjakan dan pastikan mobil di posisi gigi 1.
- Injak pedal gas hingga sekitar 2000 RPM dan secara bersamaan, angkat kaki kiri dari pedal kopling dan rem secara perlahan hingga posisi setengah, lalu tekan kaki kiri untuk memberhentikan mobil tanpa mematikan mesin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

BPOM Temukan 181 Kosmetik Berbahaya, Pengguna Bisa Alami Iritasi hingga Kesehatan Janin pada Ibu Hamil
Advertisement

Cari Tempat Seru untuk Berkemah? Ini Rekomendasi Spot Camping di Gunungkidul
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal Damri dari Jogja ke Bandara YIA Kulonprogo, Cek di Sini!
- Sejumlah Destinasi Wisata yang Dilalui Trans Jogja, Ini Jalurnya
- Top 7 News Harianjogja.com Hari Ini, Jumat 8 Desember 2023: Tiket Nataru hingga Kecelakaan Laut
- Satpol PP DIY Punya Seragam Baru, Terinspirasi dari Pakaian Bregada Surakarsa Kraton
- Ini Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental Menurut Pakar
Advertisement
Advertisement