Advertisement
Cara Pengemudi Hadapi Kondisi Darurat di Jalan

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Kondisi darurat tentu tidak siapa pun inginkan. Akan tetapi, terkadang kita tidak bisa menolak keberadaan kondisi darurat, utamanya saat kita mengendarai mobil di jalan raya. Hal ini dikarenakan kondisi mobil yang jarang dilakukan perawatan.
BACA JUGA: Cara Cek, Kondisi Mobil Anda
Advertisement
Lantas, apa yang harus dilakukan jika mengalami kondisi darurat di jalan? Berikut tips atasi kondisi darurat saat mengendarai mobil di jalan, dirangkum dari sejumlah sumber:
1. Kurangi kecepatan mobil
Segera kurangi kecepatan mobil dan melajulah di lajur paling kiri. Cek panel instrumen dan indikator kerusakan yang menyala.
2. Cari tempat berhenti yang aman
Kalau ada petunjuk rest area di jalan tol, arahkan mobil untuk masuk ke dalam rest area karena lebih aman untuk berhenti.
3. Parkir dengan posisi yang aman dan nyaman
Pastikan posisi parkir sudah benar sehingga tidak mengganggu mobil lain. Parkirkan mobil di jalan yang rata untuk memudahkan proses pengecekan kendaraan.
4. Periksa kerusakan mobil
Lakukan pengecekan pada bagian yang dicurigai bermasalah. Hati-hati saat memegang komponen mobil karena kondisinya masih panas, terutama di area ruang mesin.
5. Hubungi bengkel terdekat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

PDIP Minta Kepala Daerah yang Diusung Wajib Menghayati Nilai-Nilai Partai
Advertisement

Status Geopark Kaldera Toba Terancam Dicabut UNESCO, DPR Ingatkan Pemerintah
Advertisement
Berita Populer
- Sampah Menumpuk di Ringroad Selatan Bantul, DLH Akui Masih Ada Pembuangan Liar
- Hore! Warga Sleman yang Ikut KB Vasektomi Dapat Uang Rp1 Juta
- Seluruh Kalurahan di Sleman Siapkan Pembentukan Koperasi Merah Putih, Progres Tahapan Sampai Muskal
- Dugaan Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Polisi Identifikasi Beberapa Nama Calon Tersangka
- Dispar Bantul Promosikan Potensi Desa Wisata Melalui Jelajah Mbantul Milang Kori
Advertisement