Advertisement

Cara Terhindar dari Doxing

Jumali
Selasa, 31 Mei 2022 - 05:47 WIB
Jumali
Cara Terhindar dari Doxing Ilustrasi. - Freepik

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJADoxing adalah tindakan pencarian informasi pribadi orang lain tanpa izin pihak yang bersangkutan. Tindakan Doxing ini sangat berbahaya karena akan berdampak kepada kehidupan pribadi, karier, dan banyak hal.

Oleh karena itu, agar terhindar dari kejahatan doxing, Anda harus lebih waspada lagi. Salah satunya adalah memperketat data pribadi.

Advertisement

Berikut ini adalah tips agar terhindar dari doxing :

1. Ubah akun media sosial menjadi privat
2. Hapus akun medsos yang tidak terpakai
3. Jangan mengunggah informasi yang terlalu pribadi
4. Meminimalisir pemakaian fitur lokasi pada postingan
5. Mengubah kata sandi akun secara berkala
6. Mengaktifkan fitur 2 step authentication

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Kominfo

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Pilihan

Advertisement

alt

Dipimpin Nana Sudjana, Ini Sederet Penghargaan Yang Diterima Pemprov Jateng

News
| Kamis, 25 April 2024, 17:17 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement