Cara Menonaktifkan Sementara WhatsApp di Android & iPhone

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Aplikasi WhatsApp terkadang dinilai mengganggu oleh beberapa orang. Utamanya, saat seseorang sedang libur dan ingin menikmati kesendirian.
Jika sudah seperti itu, apa opsi yang bisa dilakukan? Ya, menonaktifkan sementara WhatsApp bisa jadi pilihan bagi Anda yang sedang tidak ingin terganggu dengan aplikasi ini.
Berikut beberapa cara menonaktifkan sementara WhatsApp untuk pengguna Android dan iPhone :
Android
- Paksa berhenti
Anda bisa memilih paksa berhenti atau force stop. Degan cara ini Anda bisa menonaktifkan WhatsApp, tanpa harus mematikan data internet. Ikuti langkahnya seperti berikut :
1. Masuk ke Setting lalu pilih Aplikasi.
2. Pilih WhatsApp pada menu aplikasi
3. Pilih tombol Paksa berhenti WhatsApp.
- Batasi penggunaan data
Cara lain yang bisa Anda lakukan adalah dengan membatasi pengguanan data. Caranya :
1. Masuk menu Pengaturan
2. Buka menu Manage Apps.
3. Pilih Mobile data dan matikan Allow background data usage.
- Hapus data
Berikut langkah hapus data :
1. Masuk menu Pengaturan.
2. Pilih aplikasi WhatsApp.
3. Tekan Clear data pada storage
iPhone
Anda bisa menggunakan langkah sebagai berikut :
- Masuk menu Setting.
- Pilih WhatsApp, disana kamu akan melihat tulisan “Show notification”.
- Pilih Nonaktifkan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement

Deretan Negara di Eropa yang Bisa Dikunjungi Bagi Pelancong Berduit Cekak
Advertisement
Berita Populer
- Padat Karya Sleman Sasar 137 Titik Dengan Alokasi Anggaran Rp17 Miliar
- Pengendara Motor Tabrak Truk di Jalan Parangtritis, 1 Meninggal Dunia
- Geruduk Kantor Disnakertrans DIY, Buruh Tolak Pengesahan UU Cipta Kerja
- Mobil Hangus Terbakar di Ruas Jalan Saptosari-Paliyan Gunungkidul, Sopir Terluka
- Dua RTHP di Kota Jogja Siap Diintegrasikan dengan Pengolahan Sampah Organik
Advertisement